Beranda BinKam Personil Gabungan Laksanakan Operasi Pertambangan Galian C

Personil Gabungan Laksanakan Operasi Pertambangan Galian C

1840
0

Kamis, 3 November 2016 mulai jam 09.00 wib s.d 14.00 wib bertempat di wilayah hukum Polres Tasikmalaya Kota telah dilaks operasi Gabungan Pertambangan dengan sasaran tambang batuan (Galian C) yang diikuti oleh personi. Polres Tasikmalaya Kota ( Sat. Sabhara, Sat. Reskrim dan Sat. Intelkam), Brigif 13 Galuh serta Satpol PP Kota Tasikmalaya yang berjumlah 50 orang dipimpin oleh Kasat Reskrim Polres Tsm Kota.

Adapun hasil operasi gabungan galian C (batuan) adalah :
1. Galian CV. KOSWARA alamat Kp. Batubulu RT 02/02 Ds. Linggajati Kec. Sukaratu Kab. Tsm
– Pengelola Galian Sumber Berkat Bumi pimpinan Sdr. Riki krisdiyono, bogor, 30 Agstus 1979, alamat Kp. Ujungsari RT 003/001 Ds. Bandarharjo Kec. Semarang Utara Kota semarang.
– Pengelola Lahan CV. Koswara pimpinan Sdr. Engkos Koswara alamat Kp. Batubulu RT 02/02 Ds. Linggajati Kec. Sukaratu Kab. Tsm
–  Nomor IUP Operasi Produksi berdasarkan Keputusan Kepala Dinas Pertambangan dan Energi Kab. Tsm Nomor : 545/Kep.59/ Distamben / 2014 tanggal 18 Juli 2014 yang berlaku sampai tanggal 24 Agustus 2018
– Luas lahan 4,8 Ha dengan jenis pasir cor umum (0,8)
– Jumlah alat berat yang digunakan di lokasi tambang sebanyak 3 unit.
– Saat ini CV. Koswara telah mengajukan izin pertambangan ke Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Pemprov. Jabar sesuai Berita Acara peninjauan lokasi dalam rangka permohonan Wilayah Izin Usaha Pertambangan (WIUP) Nomor : 238/ EK/WIUP-ESDM/IV/2016 tanggal 15 April 2016 dengan penambahan luas wilayah galian menjadi sebesar 8 Ha.

2. Galian CV. Putra Mandiri alamat Kp. Sinagar RT 008/003 Ds. Sinagar Kec. Sukaratu Kab. Tsm
– penanggung jawab lahan dan galian Sdr. Endang Abdul Malik, alamat Kp. Sinagar  Ds. Sinagar Kec. Sukaratu Kab. Tsm
– Jenis dan hasil Galian Pasir dan Batu Split
– SK IUP nomor : 503.4/0686/Kep. 0125/PK/KPPT/2016 berlaku sampai tgl 23 Feb 2021
– Izin pemanfaatan pasir dari Perum Perhutani Unit III Jabar dan Banten nomor 807/0016/Um/Tsm/03 tanggal 23 September 2003

3. Galian CV. Galunggung Mandiri alamat Kp. Sibaju Ds. Linggajati Kec. Sukaratu Kab. Tsm
– Penanggung jawab : Sdr. Wawan Kurniawan, alamat Kp.Cihanjuang RT 02/02 Ds. Sinagar Kec. Sukaratu Kab. Tsm
– luas wilayah 5,3 Ha
– Jenis dan hasil Galian Pasir dan Batu Split
– SK IUP Nomor 545/Kep.178/Distamben/2014 tanggal 25 April 2014.

4. Galian milik H. Akeu alamat Blok Gunung Gede Kp. Maniis Rt 04/05 Kel. Linggajaya Kec. Mangkubumi Kota Tsm
– pada saat dilaksanakam ops gabungan tidak ada kegiatan operasional
– tidak memiliki izin dari Pemkot Tasikmalaya maupun Pemprov Jabar
– lokasi galian merupakan daerah resapan air dan pelestarian kawasan bukit Situ Gede dan pernah mendapatkan surat himbauan dari Dinas Binamarga, Pengairan, Pertambangan dan Energi Kota Tasikmalaya.

Selanjutnya para pengelola tambang akan dilakukan pemanggilan oleh Satuan Reskrim untuk kecocokan data perizinan.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini