Beranda Headline Kapolsek Indihiang Hadiri Kegiatan Bintek Dan Pelantikan PPL Cipedes

Kapolsek Indihiang Hadiri Kegiatan Bintek Dan Pelantikan PPL Cipedes

701
0

Pada hari Rabu tgl 17 Januari 2017 Jam 09.30. wib, bertempat di Aula Rumah Makan Saung SS Jl. RE. Martadinata Kp. Panyingkiran 1 No. 49 Rt 03 Rw 07 Kel / Kec. Cipedes Kota Tasikmalaya telah dilaksanakan Kegiatan Pelantikan dan Bintek Pengawas Pemilihan Lapangan (PPL) tiap Kelurahan se Kec. Cipedes yang di hadiri oleh Kapolsek Indihiang KOMPOL Basori.S.Ap.

Berdasarkan Keputusan ketua Panitia Pengawas Pemilihan Kec. Cipedes No. 001/Bawaslu – Prov. JB. 27.02/HK.01.01/I/2018 tentang Penetapan Pengawas Lapangan se Kec. Cipedes Kota Tsm Prov Jabar tgl 17 Januari 2018 , Pelantikan PPL se Kec. Cipedes diambil dan dilaksanakan oleh Ketua Panwas Kec. Cipedes yaitu Sdr. Deki Suparman yang didampingi oleh Rohaniawan Ketua MUI Kec. Cipedes Aj. Dudung Abdul Fatah yang dihadiri oleh antara lain : Kapolsek Indihiang KOMPOL Moch Basori, S.Ap. Camat Cipedes Drs. Jalaludin, M.Si , Wakil Ketua Panwas Kota Tasikmalaya Sdr. Ijang S.Sy , Panit Binmas Polsek Indihiang AIPTU H. Dedi Sutardi , Kapospol Cipedes AIPTU Pupu , Baurkonsos Koramil Cipedes SERKA Dadang , Ketua Sekretariat Panwascam Kec. Cipedes Sdr. Aan, S.IP , Para Kepala Kelurahan se Kec. Cipedes.

Adapun PPL yang dilatik yaitu sebanyak 4 orang dari 4 Kelurahan yang antara lain : PPL Kelurahan Cipedes Sdri. Rita Juwita, Alamat Kp. Gn. Batu Rt 05/08 Kel. Cipedes. No. HP 082240073011 , PPL Kel. Nagarasari Sdr. Rizal Andrianto, S.Pd, Alamat Kp. Ujungsari Rt 01/17 Kel. Nagarasari. No. HP 085222289421 , PPL Kel. Panglayungan Sdr. H. Wawan Dartiwan alamat Perum BRP Jl.Gn.lenggang No.48 Kel. Panglayungan, No. HP 082126242748 , PPL Kel. Sukamanah Sdri. Meli Marliani , alamat Ko.cibogor RT 02/14 Kel. Sukamanah. No. HP 089647105949

Kapolsek Indihiang KOMPOL Moch Bashori, S.Ap menyampaikan beberapa himbauan kamtibmas yang pada intinya menyampaikan Ucapan selamat kepada semua PPL tiap Kelurahan yang ada di Kec. Cipedes , Para PPL yg telah yang terpilih dan sudah dilantik harus merasa bangga karena merupakan pilihan terbaik perwakilan dari tiap kelurahan , Diharapkan semua PPL bisa bekerja dengan amanah, jujur dan ikhlas , PPL yang sudah dilantik, nanti dalam pelaksanaan tugas diharapkan bisa bersinergi, bekerjasama dengan baik dengan pihak kepolisian , Seluruh anggota POLRI maupun TNI, semuanya netral dan tidak ikut memilih , Seluruh anggota POLRI, TNI, PNS dan Panwas dilarang dan tidak boleh memperlihatkan keberpihakan kepada salah satu parpol peserta pemilu maupun kepada Calon presiden atau kepala daerah , Jika ada permasalahan yang terjadi dilapangan, PPL atau Panwas jangan mengambil keputusan sendiri, tetapi semua masalah harus diselesaikan dengan musyawarah dan dikoordinasikan dengan seluruh elemen terkait termasuk POLRI dan TNI agar situasi kamtibmas diwilayah Polsek Indihiang tetap aman terkendali.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini